Rabu, 20 Januari 2021

Mengurangi Kecelakaan Kerja Melalui Kelengkapan Standar Operasional Prosedur

 Angka kecelakaan kerja di Indonesia terus meningkat dari tahun ketahun, hal ini menjadi salah satu fokus utama tentang keselamatan dan kesehatan kerja di Indonesia. Data BPJS Ketenagakerjaan menyebutkan bahwa sepanjang tahun 2016 terjadi 101. 367 kasus di 17.069 perusahaan dari 359. 724 perusahaan yang terdaftar dengan korban meninggal dunia sebanyak 2.385 orang sedangkan, pada tahun 2017 terjadi sebanyak 123.000 kasus kecelakaan kerja dengan nilai klaim Rp971 miliar lebih. Angka ini meningkat dari tahun 2016 dengan nilai klaim hanya Rp792 miliar lebih (detik.com.2018).

Berdasarkan identifikasi dari kutipan diatas, angka kecelakaan kerja yang terjadi pada tahun 2018 meningkat pesat dari tahun sebelumnya. Penyebabnya adalah ketidaktahuan para pekerja tentang perlindungan kerja atau K3. Dan perusahaan pun belum sepenuhnya memenuhi fasilitas keselamatan kerja yang memadai.

Maka dari itu para pekerja dan perusahaan yang menaunginya harus diberi pengarahan oleh pemerintah supaya mengikuti anjuran keselamatan kerja yang diberikan pemerintah. Agar para pekerja bisa nyaman dalam bekerja dan angka kecelakaan kerja menipis.


Ini adalah contoh dari kutipan dan parafrasa dalam karya tulis.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

RESUME WEBINAR TEKNOLOGI KOMUNIKASI

Nama : Azzahra Fauziah Kelas : C6 Manajemen NPM : 10120165 Tugas Akhir mata kuliah Teknologi Komunikasi  Resume Webinar dengan tema Optimali...